Agen Bola Terbesar

Kepiting Saus Korea, Ganjang Gejang

Kepiting Saus Korea, Ganjang Gejang
Kepiting Saus Korea, Ganjang Gejang - Berita Harian Terkini - Kuliner


Sejak dahulu, kepiting selalu dikenal sebagai bahan makanan yang mewah.  Makanan laut ini juga menjadi salah satu masakah khas Korea paling lezat yang harus anda coba.  Selain rasanya yang luar bisa nikmat, porsi kepiting ini juga jauh lebih besar daripada yang bisa anda temui di Indonesia.

Makanan ini juga dikenal dengan nama Ganjang Gejang. Yang membuat masakan ini terasa khas dan berbeda dengan olahan kepiting yang lain adalah rasanya yang sedikit asam dan pahit.  Namun setelah 2-3 gigitan, anda dijamin tidak bisa menikmati masakan yang juga sudah populer sejak zaman kerajaan ini.

Kepiting dibersihkan dalam air garam sampai benar2 bersih. Diletakkan dalam periuk tanah,lalu digarami selama 6 jam.

Saus Ganjang-nya dibuat dari campuran minyak wijen, gula, bawang daun dicincang halus, bawang putih cincang, jahe, dan cabai merah yang diiris halus lalu direbus sampai mendidih.

Angkat kepiting dari periuk, pindahkan ke mangkuk lain lalu siram dengan saus panas.

Dinginkan selama 1 jam. Ambil saus ganjang dari mangkuk, lalu panaskan lagi. Setelah mendidih siram saus ke kepiting lagi. Cara ini diulang terus sampai 3 atau 4 kali. Jadi kepiting akan masak dari siraman saus panas.

Jika saus ganjang dipanaskan lagi setelah dingin, maka masakan ini bisa tahan selama 2 minggu atau lebih.

Informasi berita Silet hari ini dan Gossip Artis bisa baca di situs ini !!

Dapatkan juga berita politik & berita mancanegara di situs ini !
Share on Google Plus

About jenipatty

0 komentar:

Posting Komentar